Polres Purwakarta Serahkan Puluhan Hewan Kurban Untuk Warga dan Pesantren

Penyerahan hewan kurban oleh Wakapolres Purwakarta. (Foto: Polres Purwakarta)

Selain itu, sambung dia, melalui kegiatan ini diharapkan dapat memupuk kebersamaan Polri dengan masyarakat Purwakarta.

“Dalam penyembelihan hewan kurban di Mapolres Purwakarta ini dilaksanakan sesuai syariat islam dan standar kesehatan. Tak hanya itu, untuk memastikan kelayakan dan keamanan daging kurban, tim kesehatan hewan Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Purwakarta juga melakukan pemeriksaan secara langsung. Hasilnya, dipastikan daging kurban dari Polres Purwakarta aman tanpa penyakit,” ungkap Edwar.(*)

Baca Juga:  Polres Purwakarta Himbau Pengendara Untuk Berhati-Hati Karena Curah Hujan Tinggi