Peningkatan Kasus Covid-19 di Jawa Barat, Limbah Medis Pun Bertambah Tinggi

Tetep juga mendukung terhadap langkah-langkah yang telah dilakukan oleh perusahaan swasta dalam menangani limbah B3 medis ini, apalagi PT. Jasa Medivest merupakan anak perusahaan BUMD, sehingga perlu didukung dengan memberikan kebijakan-kebijakan yang strategis.

“Kondisi seperti ini dapat dipastikan limbah B3 Medis tidak akan berdampak kepada lingkungan dan mengganggu kesehatan masyarakat,” tutupnya.(Red)

Baca Juga:  Dinsos Jabar Salurkan Bansos Tunai Kepada Masyarakat yang Terdampak PPKM